Cara Pasang Foto Profil BBM Full Foto Asli Tanpa Crop


Cara Pasang Foto Profil BBM Full Foto Asli Tanpa Crop - Jika anda pengguna BBM tentu akan merasakan hal sama seperti yang kami alami saat upgrade ke BBM versi Baru. Kita tidak bisa lagi menggunakan Foto Asli Full sebagai foto profil BBM atau lebih dikenal dengan DP BBM, karena BBM versi terbaru hanya bisa memasang DP dengan Foto yang harus di Crop sehingga foto yang akan tampil tidak full.

Namun, kali ini anda tak perlu khawatir, karena kali ini kami akan berbagi cara Cara Memasang Foto Profil BBM Full Foto Asli Tanpa harus di Crop. Sehingga Foto Profil kita kan tampil Full Foto Asli. Caranya sangat mudah, anda hanya memerlukan sebuah aplikasi pihak ketika, yang digunakan untuk memasang DP tersebut. Kalo begitu langsung saja simak caranya berikut ini.

Cara Pasang Foto Profil BBM Full Foto Asli Tanpa Crop

1. Silahkan anda download dulu aplikasi yang bernama Profil No Crop untuk BM, anda bisa langsung mendownloadnya secara gratis melalui Google Play Store.

2. Sesudah kamu Download silahkan buka aplikasi tersebut, lalu klik Load gambar album Foto, dan Pilih Foto yang akan kamu jadikan Foto Profil BBM.

3. Lalu silahkan sesuaikan Foto hingga menjadi Full, Tarik/ Crop Foto menjadi Full.

4. Kemudian Silahkan Klik Save dan Jadikan sebagai Foto Profil BBM anda. Dan Lihat Hasilnya Foto Profil Anda sekarang menjadi Full.

Baca Juga: Cara Memindah Aplikasi ke Memori Eksternal / Kartu SD di Android versi Marshmallow

Gimana mudah sekali kan cara pasang DP BBM Full Foto Asli, Sehingga sekarang tampil lebih keren tentunya dengan latar belakang foto yang diambil. Demikian totorial mengenai Cara Pasang Foto Profil BBM Full Foto Asli Tanpa Crop, selamat mencoba dan semoga dapat bermanfaat.

Post a Comment for "Cara Pasang Foto Profil BBM Full Foto Asli Tanpa Crop"